Unit Kegiatan Mahasiswa – Bahasa Asing

Unit Kegiatan Mahasiswa/UKM Bahasa Asing (UBA) merupakan kegiatan mahasiswa/i Universitas Katolik Musi Charitas yang diperuntukan untuk mahasiswa/i yang memiliki bakat dan minat belajar Bahasa asing. UKM Bahasa Asing didirikan pada tahun 2005. Kegiatan UKM bahasa asing adalah mengadakan kelas rutin (Bahasa Inggris Basic dan Conversation, Bahasa Jepang, Bahasa Mandarin, dan sebagainya). Pendamping UKM Bahasa Asing saat ini adalah Lina, S.E., M.Si., yang berada dibawah koordinasi dan bertanggung jawab langsung kepada Kepala Kantor Kemahasiswaan dan Alumni.
 

Visi

Terwujudnya UKM Bahasa Asing sebagai Unit Kegiatan mahasiswa yang profesional di bidang layanan dan pelatihan bahasa asing sesuai dengan nilai Unggul, Bermartabat dan Cinta Kasih.
 

Visi

1. Menyelenggarakan layanan peningkatan kemampuan berbahasa Inggris atau bahasa asing lainnya baik bagi civitas akademika Universitas Katolik Musi Charitas maupun bagi masyarakat umum.
2. Menyelenggarakan pelatihan bahasa Inggris dan bahasa asing lainnya untuk berbagai kebutuhan, baik kepada civitas akademika Universitas Katolik Musi Charitas maupun masyarakat umum.
3. Menjalin kerja sama dengan berbagai instansi di dalam dan luar negeri di bidang pembelajaran bahasa asing.
 

Susunan Kepengurusan UKM Bahasa Asing Periode 2024-2025

  • Ketua (Chairman of the board) : Bianca Kristabel Suciady (2321024 – Akuntansi)
  • Wakil Ketua (Vice Chairman) : Chelsia Stevany (2421034 – Akuntansi)
  • Sekretaris 1 (1st Secretary) : Rachel Sunsanto (2321025 – Akuntansi)
  • Sekretaris 2 (2nd Secretary) : Vito Yudistio (2222019 – Manajemen)
  • Bendahara (Treasurer) : Shvanata Wijaya (2222019 – Manajemen)
  • Koordinator Divisi Pelatihan, Pengembangan dan Prestasi (Training and Development Department Coordinator) : Andri Kurniawan (2443033 – Psikolog)
  • Anggota Divisi Pelatihan dan Pengembangan (Member of The Training and Development Department) : Muhammad Rizki (2222104 – Manajemen)
  • Anggota Divisi Pelatihan dan Pengembangan (Member of The Training and Development Department) : Ihsan Saputra (2322060 – Manajemen)
  • Anggota Divisi Pelatihan dan Pengembangan (Member of The Training and Development Department) : Hanna Maria (2422039 – Manajemen)
  • Koordinator Divisi Infokom (Infocom Department Coordinator) : Vivi Oktavia (2321033 – Akuntansi)
  • Anggota Divisi Infokom (Member of Infocom Department) : Yuli Gozali (2222079 – Manajemen)
  • Anggota Divisi Infokom (Member of Infocom Department) : Siti Nurhaliza (2321073 – Akuntansi)
  • Anggota Divisi Infokom (Member of Infocom Department) : Siska Anjani S (2322055 – Manajemen)
  • Contact Person : 0812-7195-6650 (Bianca)
    ukmbahasaasingukmc@gmail.com

    Instagram : @ukm_bahasa_asing