//ob_start("ob_gzhandler"); ?>
Sabtu, 26 Juni 2021 UKMC kembali mengadakan Alumni Gathering yang kali ini khusus bagi alumni yang lulus tahun 2019 sampai 2020.
Alumni Gathering kali ini akan lebih menarik dari tahun-tahun sebelumnya karena selain sharing bersama Rektor UKMC Dr. Antonius Singgih Setiawan, S.E., M.Si. akan ada Sumbang Saran dan Harapan dari Alumni untuk UKMC dan doorprize dengan hadiah yang tidak kalah menariknya
Kegiatan ini diadakan secara online melalui Zoom Meeting
Dalam kegiatan ini alumni memberikan kesan dan pesan selama berkuliah di UKMC. Selain itu alumni juga memberika saran-saran yang bertujuan untuk peningkatan kualitas kurikulum pendidikan di UKMC agar dapat menyesuaikan dengan kondisi akan kebutuhan lapangan pekerjaan. Selain diskusi, Alumni Gathering juga memberikan panduan pengisian Tracer Study yang bertujuan untuk melacak sebaran lulusan UKMC
Ayo kita berikan yang terbaik untuk #UKMCBereputasi
Dokumentasi
08 May 2025
30 April 2025
29 April 2025
24 April 2025
21 April 2025